- Senin, 24 Juli 2023
 
         
            
Garut - Wakil Ketua DPRD Kabupaten Garut Ayi Suryana, SE. menerima audiensi dari Perkumpulan Guru Madrasah Indonesia (PGMI) terkait Kebijakan Anggaran bagi Guru dan Madrasah yang berada dibawah naungan KEMENTERIAN AGAMA, Selasa (18/3).